Home / Pendidikan

Rabu, 22 November 2023 - 19:21 WIB

Membolos !! 20 Pelajar terjaring Pol-PP di Tempat Game VS

Lombok Tengah, TRANEWS. Satuan Polisi Pamong Praja (Pol-PP) menjaring 20 orang siswa dari berbagai sekolah dan tingkat sekolah yang berbeda dari SMA, SMK dan MAN dan Mts karna membolos sekolah dan tentunya akan keluyuran dan rentan terjadinya tauran dan hal yang tidak kita inginkan karna mereka adalah generasi muda sebagai penerus bangsa nantinya sehingga harus kita jaga dan bina, terang Kabid PPUD Satpol-PP Zainal Mustaqim.

Selanjutnya Zainal, mengatakan,” gelaran patroli ini rutin kita lakukan di 12 kecamatan yang ada di Kabupaten Lombok Tengah secara acak dan telah kita petakan seperti saat ini di Perempatan Phonik, Kecamatan Praya, dalam rangka penegakan disiplin kepada masyarakat berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 6 Tahun 2007 tentang ketertiban umum dan masyarakat,”jelasnya Rabo (22 – 11) di kantor Satpol PP.

Baca Juga :  Bupati Loteng Siapkan Klinik Yatim Dan Gratis Pengobatan Bagi Anak Yatim

Selanjut kepada siswa – siswa ini telah kita koordinasikan dengan sekolah tempat mereka menimba ilmu untuk selanjutnya di jemput oleh pihak sekolah mereka, sementara orang tua mereka yang telah kita hubungi malah minta di inapkan saja biar kapok, imbuh Zainal Mustakim

Baca Juga :  Pemda Loteng Jalin MOU Dengan Unizar Terkait Beasiswa Pendidikan Jalur Tahfiz

Sementara itu dari UPT Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lombok Tengah, Zulpa, Kasi kelembagaan dan peserta didik Lombok Tengah, meyampaikan menyanyangkan kejadian itu dan akan segera di carikan formula yang jitu agar para siswa betah di sekolah masing-masing dengan para kepala sekolah dan guru-gurunya.

Lanjut Zulpa, “aturan sistem pendidikan kita tidak ada hukuman fisik dan atau pemecatan siswa karna anak anak kita ini harus tetap sekolah dan tentunya akan menjadi pinter dan disiplin,”ujarnya. (red.TN)

Share :

Baca Juga

Pendidikan

Satlantas Sosialisasi Operasi Zebra Rinjani 2024 di Kalangan Pelajar

Pendidikan

Ketua Bhayangkari NTB Kunjungi Dan Dukung SLBN 1 Tanjung

Pendidikan

Tiga Kontingen NTB untuk STQ Nasional Berasal dari Lombok Tengah

Pendidikan

Ini Pesan Wabup Nursiah Kepada 872 Peserta Pelatihan Berbasis Kompetensi Gelombang Pertama

Pendidikan

Bambang Turun Tangan Antar Bantuan ke Dhuafa Hafizh Alquran 30 Juz

Pendidikan

Bupati Lombok Tengah Bertemu Rektor UPN VJ ,Bahas Terkait Beasiswa Kedokteran Jalur Tahfiz di Jakarta

Pendidikan

Kepala SMP 1 Praya Siapkan Reward Bagi Para Siswa Berprestasi

Pendidikan

Bupati Loteng Siapkan Klinik Yatim Dan Gratis Pengobatan Bagi Anak Yatim