Home / Pendidikan

Sabtu, 3 Desember 2022 - 05:43 WIB

28 mahasiswa/i UIN Mataram Belajar Kehumasan di Polda NTB

Mataram,Tranews. Sebanyak 28 Mahasiswa dan Mahasiswi Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram datang belajar ke Polda NTB,  kemarin,  (2/12/2022).

Kedatangan 28 Mahasiswa dan Mahasiswi UIN Mataram ke Polda NTB itu untuk belajar tentang kehumasan.

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat (Polda NTB) Kombes Pol Artanto S.I.K M.Si mengatakan, 28 Mahasiswa dan Mahasiswi UIN Mataram datang belajar dalam rangka meningkatkan pemahaman Kehumasan pada mata kuliah Public Relations dari Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

“tadi siang kita menerima kunjungan belajar 28 Mahasiswa/i UIN Mataram dalam rangka meningkatkan Pemahaman Kehumasan pada mata kuliah Public Relations dari Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Mataram,” ungkapnya.

Selaku pemateri, Kabid Humas Polda NTB membeberkan segala bentuk ilmu kehumasan yang ia jalankan di Polda NTB.

Mulai dari tekhnik komunikasi, menimbulkan percaya diri, cara berpakaian, cara membangun opini, agenda seting dan lain-lain.

Selain itu, ada juga Bripda Putri Salshabila yang memberikan materi tentang pedoman membuat Konten Kreatif.

Salsa Bila merupakan salah satu anggota Polisi yang terpilih menjadi brand Ambasador Polri di G20 di Bali beberapa waktu lalu.

“kami senang berbagi ilmu kepada adik-adik mahasiswa/i, karena meraka kelak akan menjadi penerus kami, untuk menyampaikan hal-hal positif yang bermanfaat untuk masyarakat,” ujarnya.

Baca Juga :  Bambang Turun Tangan Antar Bantuan ke Dhuafa Hafizh Alquran 30 Juz

“saya berharap, ilmu yang kami berikan dapat bermanfaat untuk mereka, ketika mereka menjadi abdi negara atau warga nantinya,” tambahnya.

Usai penyampaian materi, acara dilanjutkan dengan tanya jawab, beberapa dari mereka mendapat kesempatan bertanya.

Karena waktu yang singkat, bagai yang belum mendapat giliran bertanya Kabidhumas memberikan ruang diluar acara itu, untuk berdiskusi, secara langsung maupun daring.

“saya juga mengajak mereka untuk berdiskusi diluar acara tadi, secara langsung atau melalui daring,” pungkasnya. ( Red.Tranews)

28 mahasiswa/i UIN Mataram Belajar Kehumasan di Polda NTB.

Mataram,Tranews. Sebanyak 28 Mahasiswa dan Mahasiswi Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram datang belajar ke Polda NTB, kemarin, (2/12/2022).

Kedatangan 28 Mahasiswa dan Mahasiswi UIN Mataram ke Polda NTB itu untuk belajar tentang kehumasan.

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat (Polda NTB) Kombes Pol Artanto S.I.K M.Si mengatakan, 28 Mahasiswa dan Mahasiswi UIN Mataram datang belajar dalam rangka meningkatkan pemahaman Kehumasan pada mata kuliah Public Relations dari Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

“tadi siang kita menerima kunjungan belajar 28 Mahasiswa/i UIN Mataram dalam rangka meningkatkan Pemahaman Kehumasan pada mata kuliah Public Relations dari Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Mataram,” ungkapnya.

Baca Juga :  Direktur Baru Poltekpar Lombok Dr. Ali Muhtasom, Menggantikan Herry Rachmat Widjaya, M.M.,CHE

Selaku pemateri, Kabid Humas Polda NTB membeberkan segala bentuk ilmu kehumasan yang ia jalankan di Polda NTB.

Mulai dari tekhnik komunikasi, menimbulkan percaya diri, cara berpakaian, cara membangun opini, agenda seting dan lain-lain.

Selain itu, ada juga Bripda Putri Salshabila yang memberikan materi tentang pedoman membuat Konten Kreatif.

Salsa Bila merupakan salah satu anggota Polisi yang terpilih menjadi brand Ambasador Polri di G20 di Bali beberapa waktu lalu.

“kami senang berbagi ilmu kepada adik-adik mahasiswa/i, karena meraka kelak akan menjadi penerus kami, untuk menyampaikan hal-hal positif yang bermanfaat untuk masyarakat,” ujarnya.

“saya berharap, ilmu yang kami berikan dapat bermanfaat untuk mereka, ketika mereka menjadi abdi negara atau warga nantinya,” tambahnya.

Usai penyampaian materi, acara dilanjutkan dengan tanya jawab, beberapa dari mereka mendapat kesempatan bertanya.

Karena waktu yang singkat, bagai yang belum mendapat giliran bertanya Kabidhumas memberikan ruang diluar acara itu, untuk berdiskusi, secara langsung maupun daring.

“saya juga mengajak mereka untuk berdiskusi diluar acara tadi, secara langsung atau melalui daring,” pungkasnya. ( Red.Tranews)

Share :

Baca Juga

Pendidikan

TMMD Ke-117 Kodim Loteng Bangun PAUD di Kampung Rancak

Pendidikan

Bupati Loteng Bebaskan Biaya Bimbel Penerima Beasiswa Jalur Tahfiz Kedokteran, Ortu Diminta Antar Jemput Anaknya

Pendidikan

“Jihad Santri Jayakan Negeri”, Merupakan Tema Hari Santri Kali Ini

Pendidikan

Kunker Ke Malang Pemda Loteng Berkomitmen Tingkatkan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansinya

Pendidikan

Bambang Turun Tangan Antar Bantuan ke Dhuafa Hafizh Alquran 30 Juz

Pendidikan

Rahman Rahim Day Santuni Ribuan Yatim dan Penandatanganan Perjanjian Dengan Calon Dokter Jalur Tahfiz

Pendidikan

Bupati Lombok Tengah Bimbelkan Calon Dokter Jalur Tahfiz di Mataram

Pendidikan

Dampak Builying, Judi Online Dipaparkan Polisi Saat MPLS MA di Loteng